Pengadilan Negeri Pacitan adalah salah satu Pengadilan Negeri kelas II yang berada di bawah Pengadilan Tinggi Jawa Timur yang wilayahnya meliputi Wilayah Kabupaten Pacitan dan Pengadilan Tinggi Jawa Timur merupakan bagian dari Mahkamah Agung Republik Indonesia.
JAKARTA-HUMAS. Mahkamah Agung RI membuka pendaftaran Calon Hakim dan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk tahun 2010. Data selengkapnya dapat di lihat disini :